Diduga Ada Faktor Pembiaran PIPA PDAM Terangkat Ke atas Tanah

Lima Puluh Lima Prajurit Tanjungpura Kembali Dari Satgas Apter di Wilayah Kodam XVII/Cen


 

Pipa PDAM

SUNGAI RAYA, ( POST KOTA ) : ungai Raya- Dengan adanya pemasangan PIPA Induk PDAM Kubu Raya yang sudah terpasang di Komplek Hosana Gracia tentu akan disuplaikan kerumah- rumah warga.

Terhadap adanya pemasangan PIPA Induk tersebut senantiasa akan membantu Kelancaran penggunaan air leding untuk masyarakat.

Seperti hal nya saja terhadap adanya pemasangan PIPA PDAM di Komplek Hosana Gracia RT,013/RW,07 ternyata, selama ini PIPA PDAM tersebut sudah terangkat keatas tanah namun belum ada upaya dari pihak PDAM Kubu Raya untuk mengatasi masalah tersebut.

Terlihat dari segi tehnis pemasangan PIPA tersebut tidak sesuai ketentuan atau SOP nya.


Tidak ada Ruang Bagi Pengedar Narkoba, Seorang Warga Sungai Jawi Ditangkap Polisi


 

Karena PIPA tersebut dipasang di dalam saluran dengan ukuran PIPA 20,CM dan juga kedalaman juga patut dipertanyakan.

Semestinya untuk.pemasangan PIPA yang berdiameter 20 ,Cm tersebut dipasang sedalam 1,50 Cm ,hingga 2 meter

Akibat kurang dalamnya pemasangan PIPA tersebut untuk kondisinya PIPA tersebut sekarang sudah terangkat keatas semua.itu terjadi di Komplek Hosana Gracia Blok ,BB

Untuk pemasangan PIPA dilakukan didalam saluran God ,coba disuatu saat Jika PIPA tersebut mengalami ke bocoran secara otomatis pasti Para pelanggan PDAM di Komplek Hosana Gracia Sungai Raya dalam akan menikmati air comberan

Ketika dikompirmasi oleh berberapa Media terhadap masalah tersebut kepada Ketua RT,013/RW.07 .Komplek Hosana Gracia ,Muly mengatakan, memang benar adanya bahwa PIPA Induk PDAM di Komplek Hosana Gracia dibelakang Rumah Blok BB, sudah terangkat keatas dan terjadinya sudah sejak lama ujarnya.

Adapun yang perlu saya pertanyakan adalah apakah tidak ada solusi maupun upaya dari pihak PDAM untuk mengatasi masalah PIPA yang sudah terangkat keatas tersebut seharusnya diperbaiki.

 

Diketahui jika dibelakang rumah warga tersebut disaluranya adalah tempat pembuangan limbah cucian dan Comberan.

Jadi kita sangat Khawatir sekali jika PIPAT tersebut mengalami kebocoran tentu air limbah tersebut akan tersedot kedalam PIPA.

Tentu saya Sebagai Ketua RT di Lingkungan Komplek Hosana Gracia harus mengetahui ketika ada persoalan yang terjadi di lingkungan. RT.

Dia juga mengharap kan kepada pihak PDAM Kubu Raya pada saat memasang PIPA PDAM jangan sampai dipasang kedalam saluran kembali.

Jika pemasangan PIPA tersebut dipasang didalam saluran tentu akan menghambat untuk pengerjaan saluran yang akan dikerjakan dalam waktu dekat ini pungkas nya

// Tim liputan Post Kota Pontianak //


Write a Reply or Comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *