Kapolsek Pontianak Kota AKP Sulastri Lakukan Pengamanan Antrian Pengisian Ulang Tabung Oksigen

PONTIANAK ( PKP ), Personil Polsek Pontianak Kota melaksanakan pengamanan antrian pengisian ulang tabung oksigen, Senin (19/7/21).

Pengamanan bertempat di salah satu agen pengisian ulang tabung oksigen yang berada di Jalan Antasari Pontianak.

Kapolsek Pontianak Kota AKP Sulastri yang turun langsung dalam pengamanan tersebut mengatakan bahwa ada sebanyak 7 (tujuh) orang personil polsek pontianak kota yang melaksanakan kegiatan pengamanan tersebut,”Katanya.

Ya, untuk antrian panjang yang terjadi di pengisian ulang tabung oksigen di karenakan adanya warga masyarakat yang hendak mengisi ulang tabung oksigen buat sanak saudara mereka yang sedang mengalami sakit,”Ujarnya.

AKP Sulastri menjelaskan bahwa untuk warga masyarakat yang mengantri akan mendapatkan minimal 2 (dua) tabung oksigen dengan syarat harus bisa menunjukan surat rujukan dari rumah sakit atau surat hasil PCR positif Covid-19 dari rumah sakit,”Jelasnya.

 

Danramil Mempawah Hilir Dampingi Bupati Tinjau Lokasi dan Berikan Bantuan Banjir

Bakti Sosial, Polres Bogor Bagikan Bantuan Kepada Warga yang Terdampak Covid 19

Sebanyak 14 Ekor Hewan Korban di Serahkan Kapolresta Pontianak Kota, Kombes. Pol. H. Leo Joko Triwibowo, S.I.K. Kepada Masyarakat yang Berhak

Dirinya menambahkan bahwa Wadir Intelkam Polda Kalimantan Barat AKBP Munizar bersama dengan Waka Polresta Pontianak AKBP Imam Riyadi, S.IK., MH,. juga melakukan pengecekan secara langsung ke tempat pengisian ulang tabung oksigen di jalan Antasari Pontianak,” Pungkasnya./JT.

(PID HUMAS POLSEK PONTIANAK KOTA)

WWW.POSTKOTAPONTIANAK.COM


Write a Reply or Comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *